Kemenkes Luncurkan Komite Kesehatan Gigi dan Mulut
kemkes.go.id – Jakarta, 10 Desember 2019 Sekjen Kemenkes Oscar Primadi meluncurkan Komite Kesehatan Gigi dan Mulut, di Jakarta (10/12). Komite Kesehatan Gigi dan Mulut ditetapkan dengan Surat Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 189 Tahun 2019. Adapun keanggotaan terdiri dari unsur kementerian kesehatan, pendidikan Kedokteran Gigi, kolegium, organisasi profesi, dan pakar. Dalam Peraturan Menteri Kesehatan Nomor. 89…
Details